Ada beberapa cara yang bisa kita terapkan agar acara belanja
kita bisa menjadi sesuatu yang fun dan pastinya tidak merusak kondisi
kesehatan finansial.
1. Alokasi pos pengeluaran
Coba buat yang namanya Rekening Belanja khusus. Buat nama yang menarik yang paling represent your top shopping priorities. Misalnya, grooming account, culinary account, shopping account, atau lainnya. Untuk rekening belanja, lakukan ini;
- Setiap bulan alokasikan maksimal 10% dari gaji untuk berbelanja.
- Hanya gunakan uang tunai dan kartu debit untuk berbelanja.
- Buat Rencana Pengeluaran selama satu bulan.
2. Punya tabungan belanja
Bedanya dengan rekening belanja adalah, tabungan belanja
merupakan tempat kita untuk mengumpulkan uang hingga saldonya mencapai
target. Sayangnya, I have to be honest with you, tabungan belanja tidak cocok untuk Impulse Spender. Karena, sulit sekali bagi si impulsif untuk menahan keinginan belanja demi sesuatu yang lebih besar.
- Alokasikan berapa saldo minimal yang harus kamu miliki sebelum mewujudkan keinginan.
- Cara pembayaran bisa dengan kartu debit maupun kartu kredit.
Tips for a Smartshopping